Sinjai, Enrekang, Nias, Makassar, Selayar, Palopo
tulisan2 ini adalah catatan tentang kejadian, perasaan, dinamika gw; sangat subjektif. mengutip, menyalin, mengubah, dan/atau mempublikasikan sebagian atau seluruh tulisan ini diperkenankan dengan mencantumkan "@matacapung" dan tahun terbit.
13 November 2020
28 September 2020
08 June 2020
supaya kutahu
aku kembali,
dalam kilas-kilas kenangan
dan berpotong-potong cungkilan.
rasaku hambar,
setelah berulang kali terbenam.
putus asa masih bergelayutan,
masih riang menyongsong
setiap ide yang diungkap.
aku kembali,
hanya untuk mengulang-ulang masa lalu.
merayakan produktifitas yang kian menyusut.
tidak kusesali,
mungkin tidak mampu kusesali.
sekali lagi,
aku hanya kembali.
supaya aku tahu, aku mampu kembali.
Mks, 8jun2020
dalam kilas-kilas kenangan
dan berpotong-potong cungkilan.
rasaku hambar,
setelah berulang kali terbenam.
putus asa masih bergelayutan,
masih riang menyongsong
setiap ide yang diungkap.
aku kembali,
hanya untuk mengulang-ulang masa lalu.
merayakan produktifitas yang kian menyusut.
tidak kusesali,
mungkin tidak mampu kusesali.
sekali lagi,
aku hanya kembali.
supaya aku tahu, aku mampu kembali.
Mks, 8jun2020
Subscribe to:
Posts (Atom)