16 September 2018

Pulang

Sekali lagi,
pikirku mencapai kampungmu.
Menyusuri garis-garis imajiner
yang menyerupai wajahmu.
Mengukur setiap tanda tanya,
jikalau mereka layak dihadirkan.

Mks, 12sept2018

No comments: